Cara Menggunakan Kuota Apps Indosat
Cara Menggunakan Kuota Apps Indosat

Cara Menggunakan Kuota Apps Indosat

Diposting pada

Gatcha.org – Cara Menggunakan Kuota Apps Indosat – Indosat IM3 Ooredoo menawarkan beberapa pilihan paket kuota Apps dengan harga yang terjangkau dan masa aktif yang cukup lama yaitu 30 Hari. Apa itu kuota Apps? Jadi pengertian dari kuota apps indosat im3 Ooredoo adalah kuota yang hanya bisa digunakan untuk mengakses beberapa aplikasi tertentu.

Kuota Apps merupakan jenis paketan yang sangat membantu kita lebih menghemat penggunaan kuota utama. Bagi pengguna Indosat tentunya tidak asing dengan kuota aplikasi yang diterapkan pada beberapa jenis paketannya.

Akses ke aplikasi membutuhkan kuota yang lumayan. Misalnya saja Instagram dan Facebook yang memiliki konten video dan gambar dengan kualitas HD, sudah dipastikan bisa menyedot banyak kuota. Namun dengan kuota aplikasi Indosat, anda tidak perlu lagi takut menonton video di Instagram atau Facebook. Karena sekarang ada kuota akses aplikasi Indosat yang bisa menangani kebutuhan medsos selama sebulan penuh.

Bagaimana Cara Menggunakan Kuota Apps Indosat?

Untuk bisa menggunakan paket kuota aplikasi ini anda harus berlangganan salah satu dari paket ini : paket internet Freedom Mini, Freedom Internet Plus, atau Freedom Combo. Disana sudah tertera masing masing besaran kuota untuk akses aplikasi.

Cara menggunakannya anda hanya perlu menggunkan aplikasi yang tertera di gambar dibawah ini. Maka secara otomatis hanya kuota aplikasi anda yang akan terpotong ketika mengakses aplikasi dibawah ini. Jadi anda tidak lagi khawatir, karena kuota anda tetap utuh dan bisa digunakan untuk keperluan lain misalnya download aplikasi dan permainan.

Aplikasi yang dapat kalian akses menggunakan kuota Apps Indosat Im3 Ooredo adalah aplikasi populer dan sering digunakan oleh pelanggan setia Indosat.

Cara Menggunakan Kuota Apps Indosat

Total ada 11 aplikasi yang dapat diakses menggunakan kuota Apps Indosat IM3 Ooredoo. Dengan membeli kuota Apps, maka pelanggan dapat mengakses sebelas aplikasi tersebut.

Harga Kuota Apps Indosat

Berikut adalah daftar harga Kuota Apps Indosat dengan masa aktif 30 hari.

Harga Kuota Apps Indosat

Semuga kuota apps Indosat ini hanya bisa digunakan untuk mengakses aplikasi tertentu yang sudah kami sebutkan di atas tadi.

Cara Beli Kuota Apps Indosat

  • https://indosatooredoo.com/id/personal/appson

Cara Beli Kuota Apps Indosat

Untuk membeli kuota apps Indosat im3 Ooredoo ini ada 2 langkah:

Yang pertama melalui UMB di *123# atau melalui aplikasi Myim3.

Akhir Kata

Dengan membeli paket kuota apps Indosat, mungkin akan lebih menghemat kantong anda terutama bagi anda yang sering ber-socmed-an.