Fungsi Proxy Serta Alamat Proxy WhatsApp

Diposting pada

Gatcha.org — Whatsapp adalah aplikasi chatting yang sangat terkenal. Whatsapp sendiri terus memperbaharui dari versi ke versi yang terbaru dan terlengkap. Sedang trend saat ini Proxy WA, nah berikut admin share Fungsi Proxy Serta Alamat Proxy WhatsApp.

Fungsi Proxy Serta Alamat Proxy WhatsApp

Fungsi Proxy Serta Alamat Proxy WhatsApp
alamat proxy whatsapp

Kabar baik bagi Anda yang sering mengeluhkan kehabisan kuota internet, tidak memiliki sinyal jaringan, atau tidak memiliki jaringan Wifi. Kini Anda bisa dengan gratis berbalas chat di aplikasi WhatsApp. Anda cukup memperbarui WA di perangkat Anda dan menggunakan fitur Proxy.

Whatsapp merilis fitur ini berguna saat internet kamu sedang sulit. Fitur ini awalnya ada di negara Iran, yang pada saat itu bersahabat sehingga membuat komunikasi lewat aplikasi perpesanan itu menjadi sulit.

Cara Menggunakan Proxy WhatsApp dan Cara Setting Proxy WhatsApp

Agar terhubung ke server Proxy melalui WhatsApp, buka Pengaturan > Penyimpanan dan Data > Proxy. Jika Proxy belum diblokir, tanda centang hijau akan muncul, menandakan bahwa Anda sekarang dapat menggunakan WhatsApp melalui proxy.

Ini akan memungkinkan WhatsApp untuk berkomunikasi melalui server, memungkinkan pengguna mengakses layanan perpesanan tanpa masalah apa pun. Meski begitu, WhatsApp, bagaimana pun, tidak akan menyediakan server proxy kepada pengguna.

Meski menggunakan proxy, menurut WhatsApp, pesan atau data pengguna akan dienkripsi secara end-to-end bahkan ketika Anda menggunakan aplikasi melalui server proxy.

Dengan adanya proxy ini kamu bisa menggunakan WhatsApp walaupun tanpa jaringan internet sekalipun.